Solving Managerial Problems with Seven Management & Planning Tools (7 MP Tools)

Banyak terjadi kasus di beberapa perusahaan dalam proses pemecahan masalah dan pengambilan keputusan manajerial menjadi stagnan dan berpotensi menimbulkan masalah lain karena pemborosan waktu. Hal ini sering kali disebabkan karena permasalahan manajerial yang dihadapi bersifat kualitatif, tanpa tersedianya data kuantitatif, sehingga kualitas analisa dan solusi menjadi tidak akurat.

Pemecahan masalah di manajerial membutuhkan analisa yang kreatif dan mendalam serta perencanaan waktu, biaya, sumber daya manusia dan antisipasi risiko. Dalam situasi tersebut, manajer membutuhkan tools yang mengakomodasi semua kebutuhannya, yaitu The Seven Management and Planning Tools (7 MP Tools).

Seven Management and Planning Tools (7 MP Tools) adalah serangkaian alat bantu bagi tim manajemen untuk membuat perencanaan dan mengambil keputusan yang lebih tepat dan cepat serta proses eksekusi yang efektif.

Program Objectives

  • Memahami konsep dasar Seven Management & Planning Tools (7-MP Tools)
  • Memahami langkah-langkah penggunaan 7-MP Tools sebagai alat bantu dalam perencanaan dan pengambilan keputusan manajemen
  • Meningkatkan efektifitas pelaksanaan keputusan

Program Outline

  • Latar Belakang 7 MP Tools
  • Proses Pengambilan keputusan dalam tim
  • Identifikasi Masalah (Menemukan, menguji, dan memperjelas keterkaitan)
    • 7-MP Tools: Affinity Diagram, Interrelationship Diagram
  • Menyusun Rencana Pemecahan Masalah
    • 7-MP Tools: Tree Diagram, Matrix Diagram, Prioritization Matrix
  • Rencana Implementasi: Implementasi pemecahan masalah direncanakan dan dikendalikan
    • 7-MP Tools: Process Decision Planning Chart (PDPC) and Arrow Diagram
  • Strategi implementasi Seven Management & Planning Tools

Learn the 7 MP Tools to solve problems like a Pro

Stay Ahead of The Competition

Upgrade your skills and knowledge with our exclusive development program. Submit your credentials

Stay Ahead of The Competition

Upgrade your skills and knowledge with our exclusive development program. Simply submit the form, and we will send the schedule directly to your email.