Belajar DMAIC ala Amazon: Studi Kasus dari Buku Working Backwards

Buku Working Backwards karya Colin Bryar dan Bill Carr menawarkan wawasan mendalam tentang budaya kerja, pengambilan keputusan, dan strategi inovasi Amazon. Ditulis oleh dua mantan eksekutif senior Amazon, buku ini membahas berbagai mekanisme internal perusahaan, seperti dokumen PR-FAQ, proses hiring berbasis “bar raiser,” hingga Weekly Business Review. Meskipun buku ini tidak menyebutkan secara eksplisit metodologi […]

Wajib Tahu! Ini Perbedaan Six Sigma dan Lean Six Sigma

Perbedaan Six Sigma dan Lean Six Sigma

Six Sigma dan Lean Six Sigma adalah metodologi untuk improvement di lingkungan kerja yang tujuan utamanya berguna untuk meningkatkan kualitas dan efisiensi proses. Meskipun memiliki tujuan yang sama, kedua metodologi ini memiliki fokus dan cara pendekatan yang berbeda. Artikel ini akan membahas perbedaan Six Sigma dan Lean Six Sigma. Bagi yang masih bingung, yuk kenalan […]

9 Cara Memilih Proyek yang Tepat untuk Implementasi Six Sigma

Implementasi Six Sigma

Kesuksesan implementasi proyek Six Sigma sangat bergantung pada model proyek yang dijalankan. Sebuah proyek dapat dikatakan berhasil, namun ada pula yang hampir tidak berproses sama sekali dalam meningkatkan kualitas. Semua ini kembali kepada model proyek apa yang dipilih untuk implementasi Six Sigma. Lalu, bagaimana cara memilih proyek terbaik untuk implementasi Six Sigma yang praktis dan […]

Panduan Lengkap Tingkatan Belt Six Sigma: White Belt hingga Master Black Belt

six sigma belt

Six Sigma merupakan metodologi yang digunakan untuk meningkatkan bisnis yang kompetitif dari kualitas proses dan efisiensi operasional sebagai faktor kunci yang menentukan keberhasilan sebuah organisasi. Six Sigma adalah pendekatan berbasis data yang dirancang untuk mengidentifikasi dan mengurangi variasi dalam proses, sehingga menghasilkan kualitas produk atau layanan yang konsisten. Salah satu elemen penting dalam Six Sigma […]

Six Sigma Adalah: Panduan Lengkap untuk Peningkatan Kualitas Bisnis

Dalam lingkungan bisnis yang kompetitif saat ini, metode untuk meningkatkan kualitas dan efisiensi menjadi hal yang sangat penting. Salah satu metode yang telah terbukti efektif adalah Six Sigma. Six Sigma adalah metodologi manajemen kualitas yang bertujuan untuk mengembangkan kapasitas proses bisnis dengan mengurangi kesalahan dan variasi dalam proses produksi yang akan meningkatkan nilai bagi pelanggan. […]

Cara Mudah Mendapatkan Sertifikasi Lean Six Sigma Black Belt

Banyak orang yang sudah menyadari bahwa meraih sertifikasi Lean Six Sigma Black Belt memiliki banyak manfaat bagi karir kita. Pengetahuan, keterampilan, dan prestise akan dapat membantu kita untuk naik jabatan ke jajaran manajemen di perusahaan kita dan menjadikan kita kandidat yang jauh lebih menarik bagi calon pemberi kerja. Persiapan Memperoleh Sertifikasi Lean Six Sigma Black […]

Meningkatkan Performa Perusahaan Melalui Lean Six Sigma

Lean Six Sigma sudah terbukti membantu banyak perusahaan untuk mengubah cara mereka beroperasi dan berkompetisi secara lebih kompetitif. Lean Six Sigma selalu didasarkan data dan fakta yang ada di lapangan. Dalam penggunaannya di lapangan, Lean Six Sigma selalu berfokus pada mencegah terjadinya defect ketimbang mendeteksi adanya defect dalam produksi barang atau jasa.   Pengertian Lean […]

Lebih Percaya Diri Setelah Dapatkan Sertifikasi Six Sigma

Mengapa saya perlu mengikuti sertifikasi Six Sigma dan apa manfaat sertifikasi bagi saya? Setidaknya itu merupakan pertanyaan yang muncul ketika kita ingin memilih program sertifikasi six sigma. Banyak perusahaan menerapkan six sigma dalam upaya meningkatkan kompetensi karyawan dalam menggunakan tools ini dalam penyelesaian masalah yang pada ujung-ujungnya adalah peningkatan performance perusahaan. Lembaga Sertifikasi Six Sigma […]

Mengapa Lean dan Six Sigma Harus Disatukan?

Combining Lean and Six Sigma to Eliminate Waste and Reduce Cost   Lean Six Sigma telah menjadi sangat populer di berbagai negara industri maju seperti Amerika dan beberapa negara industri maju lainya. Beberapa korporasi yang menginduk kesana telah menerapkan dan mengembangkan Lean Six Sigma sebagai inisiatif untuk mengurangi pemborosan dan cost reduction. Konsep lean telah […]

Stay Ahead of The Competition

Upgrade your skills and knowledge with our exclusive development program. Simply submit the form, and we will send the schedule directly to your email.

Solusi Pelatihan Customized

PQM Consultants menghadirkan In-House Training sebagai solusi untuk organisasi Anda. Solusi pelatihan tepat sasaran yang khusus didesign untuk menyasar kendala di organisasi Anda.

👉 Pilih programnya sekarang dan dapatkan FREE konsultasi